Rayu Investor dengan Bahasa Akuntansi



Evaluasi :
Dari kasus diatas dapat dilihat bahwa profesi akuntansi sangat berperan penting dalam proses investasi, karena salah satu tolak ukur yang dilihat oleh investor adalah laporan keuangan untuk itu seorang akuntan harus menerapkan etika-etika yang berlaku. Dalam kasus diatas akuntan indonesia diharapkan dapat menerapkan prinsip kepentingan publik, objektivitas, dan standar teknis.
           Akuntan membuat laporan keuangan tidak hanya untuk kepentingan perusahaan dan investor saja, tetapi juga untuk kepentingan publik. Apabila akuntan selalu menerapkan etika tersebut maka minat investor untuk berinvestasi akan semakin meningkat. tentu saja hal ini akan berdampak positif terhadap perekonomian di tanah air.

0 komentar:

Posting Komentar


up